Text
Identifikasi Ikan Berparuh (Billfish)
Dalam rangka pengelolaan sumber daya ikan yang berkelanjutan dan memastikan asal usul ikan yang ditangkap di laut, maka peranan Pemantauan di atas kapal penangkap ikan sangat diperlukan untuk mendata ikan hasil tangkapan dimaksud selama berada dia atas kapal penangkap ikan. Ikan billfish atau Ikan berparuh merupakan kelompok ikan pelagis besar yang sangat bernilai ekonomis. Buku ini dihadikan untuki mengenal lebih jauh morfologis beberapa jenis ikan berparuh yang dapat dimanfaatkan oleh berbagai stakeholder untuk berbagai kepentingan. Buku ini meliputi morfologis pada kepala, sirip punggung, sirip badan, dan sirip ekor.
B1802673 | PED KKP 15-639.2 Tangkap | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available