Text
Buletin Ilmiah Marina: Sosial Ekonomi Kelautan dan Perikanan Vol 1, No 1 Juni 2015
Judul artikel ilmiah yang dimuat pada Buletin Ilmiah “ Marina” Sosial Ekonomi Kelautan Dan Perikanan Vol 1 No 1 Tahun 2015 yaitu: Analisis Kelayakan Usaha Budidaya Udang dan Bandeng: studi kasus di Kecamatan Pasekan Kabupaten Indramayu; pengaruh program minapolitan terhadap kelembagaan usaha budidaya rumput laut di pulau sumbawa; dukungan klinik IPTEK Mina Bisnis (Kimbis) pada program pemberdayaan usaha garam rakyat (Pugar) di Kabupaten Pati; Strategi kebijakan pengelolaan nelayan Andon sebagai upaya pelestarian sumberdaya ikan di Kota Tegal; Pengelolaan sumberdaya ikan di sungai (Studi kasus: di Kabupaten Pesisir Selatan, Provinsi Sumatera Barat). Artikel-artikel tersebut diharapkan dapat memberikan masukan bagi para pelaku usaha dan pengambil kebijakan di sektor kelautan dan perikanan terutama dari sisi sosial ekonomi .
B1802400 | JUR JMSEKP 01.01 | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available