Text
Panduan Pendokumentasian dan Pemberdayaan Masyarakat Adat di Wilayah Adat Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil (WAP3K)
Wilayah pesisir dan pulau-pulau kecil dikuasai oleh negara dan dipergunakan untuk sebesar-besarnya kemakmuran rakyat sebagaimana diamanatkan dalam UUDN RI Tahun 1945. Buku Pedoman Pendoklumentasian dan Pemberdayaan Masyarakat Adat di Wilayah Adat Pesisir dan Pulau-pulau kecil diharapkan membantu masyarakat adat, masyarakat umu, dan pegiat masyarakat adat dan pemerintah untuk mendokumentasikan dan mendukung pemberdayaan masyarakat adat, hingga terwujudnya masyarakat adat yang berdaulat, mandiri dan bermartabat terhadap wilayah adatnya dalam bentuk peta dan pengelolaan berbasis kolektif.
B1802310 | PED KKP 15-639:908 (4) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B1802309 | PED KKP 15-639:908 (2) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B1802308 | PED KKP 15-639:908 (2) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B1802307 | PED KKP 15-639:908 (1) | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available