Text
Teknik Penyelamatan Diri Saat Darurat Di Kapal (On Board Emergency Personal Survival Technique)
Tulisan materi tentang Teknik Penyelamatan Diri Saat Darurat di Kapal (On Board Emergency Personal Survival Technique) disesuaikan dengan berbagai perubahan yang terakhir dari ketentuan Konferensi IMO (International Maritime Organization). Perubahan yang terakhir terkait Amandemen Manila tahun 2010 dalam dua resolusi sebagai perubahan tentang Standards of Training. Muatan materi lebih banyak berisi tentang simulasi atau praktik terkait dengan teknik Penyelamatan diri di laut sehingga mudah dipahami oleh para pelaut, peserta didik dan peserta pelatihan agar diterapkan dalam tugasnya sebagai Anak Buah Kapal saat mengalami keadaan darurat di kapal. Tulisan lebih banyak dalam bentuk gambar ilustrasi, foto, sketsa, serta simulasi yang dapat membantu untuk mengetahui bagaimana cara bertindak untuk menyelamatkan diri bila terjadi keadaan darurat di kapal.
B1802003 | 639.8 SIL t | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available