Text
Bahan Rapat Terbatas tanggal 11 Februari 2005 tentang rencana Rehabilitasi dan Rekonstruksi Provinsi NAD dan SUmatera Utara Pasca Bencana Alam Tsunami Sektor Kelautan dan Perikanan
Sektor perikanan memiliki peran cukup pentig dalam perekonomian Nanggroe Aceh Darussalam dan Kepualuan Nias, Sumatera Utara dengan produksi sebesar 158.578 ton pada tahun 2003 meliputi 133.976 ton dari perikanan laut dan 24.602 ton dari budidaya perikanan.
B1003239 | LAP-RAKER 05.639.Keg | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available