Text
Reformasi Birokrasi dan Iklim Investasi
Buku ini berisi tentang berbagai pemikiran tentang reformasi birokrasi yang semakin berkembang biak di tengah permasalahan birokrasi yang kian kompleks. Buku ini memaparkan mengenai konsepsi untuk menata dan membangun sistem pelayanan publik di Indonesia dengan menggunakan pendekatan holistik dan komprehensif dengan titik berat pada aspek hukum. Penulis buku ini menitikberatkan pada aspek regulasi, karena hukum atau perundang-undangan di suatu negara terbangun dengan baik, maka akan menciptakan birokrasi yang baik. Birokrasi yang baik pun berkaitan dengan pertumbuhan iklim investasi. Semakin baik birokrasi, maka akan mampu menumbuhkan iklim investasi yang baik pula. Buku ini juga mengulas beberapa langkah yang perlu dilakukan dalam rangka memperbaiki kondisi agar iklim investasi dapat tumbuh secara kondusif.
B1800757 | 347.192.616-056 TAU r | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available