Text
Pembangunan Sebagai Pemerdekaan: Pemikiran untuk Membalik Arus Sejarah Pembangunan Nasional
"Karakter apa yang kita perlukan dalam pembangunan sebagai pemerdekaan? Dengan konsep pemerdekaan maka karakter seluruh pelaku pembangunan yang diperlukan adalah karakter untuk selalu membela kepentingan rakyat Indonesia. Inilah patriotisme sejati". Konsepsi seperti ini tidak akan lahir kalau kita hanya menggunakan konsep pembangunan sebagai upaya mensejahterakan kehidupan bangsa Indonesia. Kemerdekaan yang diwariskan itu adalah pintu gerbang emas untuk mewujudkan kemakmuran. Karena itu cita-cita pendirian Republik yang merdeka, bersatu, berdaulat, adil dan makmur adalah satu kesatuan tujuan yang menjadi medan perjuangan seluruh rakyat dan bangsa Indonesia.
B1706957 | 338.9 AGU p | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B1706958 | 338.9 AGU p | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B1706959 | 338.9 AGU p | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
B1800919 | 338.9 AGU p | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available