KEBIASAAN MAKAN IKAN OSCAR (Amphilophus citrinellus) DI WADUK IR. H. DJUANDA, JATILUHUR
Perkembangan ikan oscar di Waduk Ir. H. Djuanda sangat pesat dan keberhasilan hidup ikan ini tidak terlepas dari ketersediaan makanan yang ada karena makanan merupakan faktor pokok bagi kelangsungan dan pertumbuhan ikan. Warna ikan tersebut tergantung dari kebiasaan makan ikan tersebut (Purnamaningtyas, 2010). Tujuan penelitian untuk mengetahui kebiasaan makan ikan oscar di Waduk Ir. H. Djuanda.
B1707505 | Koleksi Digital | Archivelago Indonesia Marine Library - Perpustakaan Kementerian Kelautan dan Perikanan | Available |
No other version available