Dalam edisi jurnal pasca panen dan bioteknologi kelautan dan perikanan memuat 9 naskah yang diangkat dari hasil penelitian bidang keamanan pangan, bioteknologi, mekanisasi proses dan pengolahan pro…
Biofuel merupakan salah satu alternatif pengganti bahan bakar fosil yang bahan bakunya berasal dari berbagai sumberdaya hayati. Salah satu penyedia bahan baku untuk produksi biofuel adalah mikroalg…
Asap cair merupakan senyawa-senyawa yang menguap secara simultan dari reaktor panas melalui teknik pirolisis dan berkondensasi pada sistem pendingin. Asap cair dibuat melalui b…
Tujuan penelitian ini adalah melakukan uji coba alat penghasil asap cair skala laboratorium dengan bahan pengasap tempurung kelapa. Suhu pirolisis diset antara 200–250oC dan 300-450oC. Parameter …
Penelitian bertujuan untuk mengetahui potensi ekstrak mangrove (Sonneratia alba, S. caseolaris, S. lanceolata, dan B. gymnorrhiza) sebagai antibakteri terhadap Vibrio parahaemolyticus. Penelitian t…
Upaya pengendalian penyakit vibriosis untuk deteksi dini menggunakan metode imunoasai dapat dikembangkan dengan menggunakan antibodi poliklonal atau monoklonal. Penelitian ini bertujuan untuk mempr…
Kompos (pupuk organik) merupakan salah satu bahan yang dapat digunakan untuk meningkatkan kesuburan tanah karena dapat meningkatkan retensi/ketersediaan hara di dalam tanah sebagai upaya untuk memp…
Untuk memenuhi kebutuhan energi dunia saat ini kita masih bergantung pada energi yang berasal dari sumberdaya yang tidak dapat diperbarui (energi fosil). Salah satu cara untuk menanggulangi permasa…
Produksi bioetanol sebagai sumber energi dari biomassa lignoselulosa merupakan salah satu alternatif untuk mengurangi penggunaan bahan bakar fosil dan kerusakan lingkungan. Tujua…
Sonneratia alba adalah satu di antara beberapa jenis mangrove yang telah dilaporkan memiliki nilai potensial sebagai bakterisida dan mulai banyak diteliti, baik di bidang medis maupun di bidang aku…
Pencegahan penyakit pada budidaya udang saat ini lebih dikembangkan pada sistem budidaya yang ramah lingkungan tanpa penggunaan obat-obatan yang memiliki resiko resisten terhadap udang budidaya mau…
Pernahkah Anda membaca media massa cetak tanpa ada sebuah foto di dalamnya? Rasanya tidak ada media massa cetak (surat kabar, tabloid, dan majalah) yang tidak menyertakan foto dalam setiap terbitan…
Jurnal ini menyajikan informasi mengenai hasil penelitian keamanan pangan, pengolahan produk, mekanisasi proses, pengembangan produk, dan bioteknologi kelautan.
Rumput laut coklat Sargassum duplicatum selain banyak digunakan untuk industri makanan-minuman, kosmetik, dan farmasi juga dapat dimanfaatkan sebagai bahan baku untuk produksi bioetanol karena kand…