Buku Kelautan dan Perikanan dalam Angka tahun 2010, merupakan upaya pusat data, statistik dan informasi dalam mendiseminasikan pencapaian kinerja Kementerian Kelautan dan Perikanan selama tahun 201…
Dalam rangka pembangunan nasional dan pembangunan daerah, sektor kelautan dan perikanan memiliki potensi besar sebagai sektor unggulan dan penggerak utama yang membangun perekonomian. Dengan potens…
- Gambaran umum kelautan dan perikanan provinsi jawa tengah - Letak - Batas dan luas wilayah - Topografi dan jenis tanah - Iklim - Potensi sumber daya kelautan dan perikanan provinsi jawa …
Visi, misi, tujuan, strategi, kebijakan dan program pembangunan kelautan dan perikanan banyak termuat dalam pidato Menteri Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia. Buku Kumpulan Pidato Menteri Ke…
Ikhtisar: 1. Gambaran umum perairan provinsi Jawa Barat 2. Profil Lapangan usaha perikanan Jawa Barat 3. Perikanan Tangkap 4. Perikanan Budidaya 5. Pengolahan Hasil perikanan 6. Kelautan pes…
Sektor kelautan dan perikanan memiliki potensi besar sebagai sektor unggulan dan penggerak utama yang membangun perekonomian daerah provinsi Sulawesu Utara yang maju, mandiri dan sejahtera. Potens…
Luasnya perairan Maluku menjadikan sektor kelautan dan perikanan memiliki potensi besar sebagai sektor unggulan dan penggerak utama yang membangun perekonomian daerah provinsi Maluku. Potensi ekono…
Indonesia adalah negara kepulauan terbesar di dunia karena memiliki luas laut dan jumlah pulau yang besar. Buku Data Pokok Kelautan dan Perikanan tahun 2010 merupakan segenap usaha kelompok kerja …
Jawa Timur merupakan provinsi yang memiliki kawasan laut hampir empat kali lipat luasnya daratannya dengan garis pantai kurang lebih 2.916 km. Sektor perikanan pada tahun 2011 baru memberikan konri…
Buku ini menyajikan data analisis indikator kinerja pembangunan kelautan dan perikanan selama tahun 2009 sampai 2014, yaitu Produk Domestik Bruto (PDB), Produksi Perikanan dan Garam, Nilai Tukar Ne…
Penyusunan profil perikanan dan kelautan ini guna menyediakan tentang potensi perikanan dan kelautan secara akurat. Keberhasilan pengelolaan sumberdaya perikanan dan kelautan termasuk pariwisata sa…
Publikasi ini merupakan hasil pendataan potensi desa kelautan dan perikanan. Hasil potensi diharapkan dapat dipergunakan sebagai kerangka pengambilan sampel survei-survei dalam pengembangan statist…
Pembangunan kelautan dan perikanan memerlukan dukungan data dan informasi guna memformulasikan kebijakan yang tepat. Salah satu data yang mendukung pembangunan kelautan dan perikanan adalah Statist…
Buku ini merupakan buku tahun keenam yang disusun oleh Direktorat Jenderal Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perikanan. Buku ini menyajikan data 2010 berupa impor komoditi hasil perikanan dalam volume…
Buku statistik ekspor dan impor hasil perikanan indonesia tahun 2007 merupakan buku tahunan ketiga yang disusun oleh Direktorat Jenderal Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perikanan. Seluruh data yang …
Sektor kelautan dan perikanan memiliki potensi besar sebagai sektor unggulan dan penggerak utama yang membangun perekonomian daerah, menuju provinsi DKI Jakarta yang maju. PPotensi ekonomi pada sek…
Buku Kegiatan Forum Kehumasan ini, dibuat agar dapat digunakan sebagai panduan penyelenggaraan Forum Komunikasi Kehumasan Departemen Kelautan dan Perikanan. Melalui kegiatan forum kehumasan diharap…
Publikasi "Statistik Perikanan Tangkap, Perikanan Budidaya dan Ekspor-Impor Setiap Provinsi di Indonesia 2003-2009" berisikan data dari tahun 2003-2009 tentang ekspor dan impor baik dari perikanan …
- Capaian Kinerja Kementerian Kelautan dan Perikanan - Produk Domestik Bruto Perikanan - Perikanan Tangkap - Perikanan Budidaya - Pemberdayaan Usaha Garam Rakyat - Nilai Tukar Nelayan dan Pemb…
Dalam buku ini disajikan data tahun 2005 secara series untuk 5 tahun terakhir. Buku ini dikelompokkan ke dalam 9 bab yang terdiri dari statistik perikanan tangkap, statistik perikanan budidaya, sta…