Tempat penjualan produk perikanan biasanya merupakan bagian dari pasar tradisional yang umumnya berada di tempat yang gelap, becek dan kotor. Kondisi ini menyebabkan masyarakat enggan untuk berbela…
Ketahanan pangan dan gizi menjadi salah satu isu strategis suatu negara karena adanya ancaman terjadinya krisis pangan global. Modul ini disusun sebagai panduan dalam penghitungan angka konsumsi ik…
Dalam rangka memanfaatkan potensi perikanan yang ada dan meningkatkan konsumsi ikan per kapita perlu adanya dukungan sarana pemasaran yang baik, saah satunya adalah Kios Pemasaran Hasil Perikanan. …
Indonesia merupakan negara kepulauan yang mempunyai potensi lestari perikanan laut yang cukup besar, namun tingkat konsumsi ikan perkapitanya masih rendah. Untuk memanfaatkan potensi perikanan yang…
Indonesia merupakan salah satu negara kepulauan yang memiliki potensi lestari perikanan laut yang cukup besar yaitu 6,4 juta ton/tahun, namun tingkat konsumsi ikan perkapitanya masiih rendah jika d…
Buku pedoman ini memberikan gambaran/deskripsi mengenai program sentra pengolahan hasil perikanan dan tata cara pembinaan sebagai naskah pegangan untuk pengembangan dan pembinaan kawasan sentra pen…
Substansi modul ini disusun kembali dari bahan yang disampaikan pada saat pelatihan EMM yang dilaksanakan pada tahun 2009 di Jakarta dan Surabaya. Pelatihan tersebut merupakan implementasi dari ke…
Sumber daya ikan Indonesia memiliki ragam dan jenis yang luar biasa. Pemanfaatan secara optimal dan lestari dapat membantu meningkatkan kesehatan dan kecerdasan bangsa melalui berbagai jenis olahan…
Sumber daya ikan Indonesia memiliki ragam dan jenis yang luar biasa. Pemanfaatan secara optimal dan lestari dapat membantu meningkatkan kesehatan dan kecerdasan bangsa melalui berbagai jenis olahan…
Tempat penjualan produk perikanan yang biasanya merupakan bagian dari pasar tradisional pada umumnya berada di tempat paling belakang dengan kondisi yang gelap, kotor dan berbau tidak sedap. Melalu…
Sebagai bahan pangan yang diperbolehkan oleh semua agama, ikan mempunyai kandungan gizi yang luar biasa dan amat berperan terdapat kecerdasan, kesehatan dan peningkatan stamina. Buku Manfaat Ikan i…
Buku ini mengungkapkan berbagai masalah dan pemecahan yang dapat ditempuh semua stakeholders perikanan. Selain itu buku ini juga menyajikan peluang dan potensi di masa depan yang begitu besar jika …
Sebagai bahan pangan yang diperbolehkan oleh semua agama, ikan mempunyai kandungan gizi yang luar biasa dan amat berperan terdapat kecerdasan, kesehatan dan peningkatan stamina. Buku Manfaat Ikan i…
Didalam buku pedoman ini membahas mengenai beberapa data untuk pengolahan. Selain itu, buku ini membahas dua proses pelaksanaan survei dan menjelaskan bagaimana cara menyusun sebuah laporan. Untuk …
Dalam rangka meningkatkan gizi masyarakat, maka minat konsumsi ikan perlu ditingkatkan. Untuk itu perlu penyediaan ikan dengan kualitas baik dan harga yang terjangkau. Sampai saat ini kondisi pasar…
This book is made for internal publications. In this book explains how tuna trade both in indonesia and in the world, besides this book discuss how tuna production in some indonesia region and ther…
Ikan Sidat merupakan salah satu komoditas ekspor yang memiliki niali ekonomis tinggi dan diminati oleh beberapa negara seperti Jepang, Hongkong, Belanda, Jerman, Italia dan Amerika. Direktorat Usah…
Pedoman teknis pengembangan usaha mina pesedaan pengolahan dan pemasaran hasil perikanan tahun 2012 ini ditetapkan dalam rangka pelaksanaan kegiatan pengembangan usaha Mina Pedesaan Pengolahan dan …
Buku pedoman pelayanan informasi pasar disusun sebagai panduan teknis kepada Pembina Pasar Provinsi dan Petugas Informasi Pasar Kabupaten/Kota yang berkaitan dengan pengumpulan, pengolahan dan peng…
Buku pedoman ini disusun untuk mendukung pelaksanaan kebijakan industralisasi dalam meningkatkan nilai tambah dan daya saing produk Kelautan dan Perikan serta implementasi blue economy dalam pemnaf…