Buku yang memuat tentang pengelolaan perikanan tangkap di Wilayah Pengelolaan Perikanan (WPP) 714 dan 718 ini memuat hasil penelitian yang berkaitan dengan aspek sosial ekonomi dan kelembagaan. Jud…
Buku ini diterbitkan BALITBANG-KP yang bertujuan untuk publikasi internal. Didalam buku ini membahas mengenai sumberdaya lokal berbasis perairan umum daratan. Selain itu, buku ini juga membahas men…
Kegiatan pertemuan penyebaran Iptek yang dilakukan oleh KIMBis Pinrang berdasarkan permasalahan lokal yang dialami oleh masyarakat pembudidaya udang. Pemilihan teknologi untuk disebarkan di masyara…
Potensi perikanan di wilayah perairan umum daratan di Indonesia yang mencapai 13,85 juta ha yang terdiri atas sungai dan rawa banjiran, danau alami, dan waduk. Saat ini perikanan tangkap perairan u…
Ketepatgunaan teknologi merupakan salah satu indikator bahwa teknologi yang diintroduksi dapat dimanfaatkan oleh masyarakat sesuai dengan kondisi yang ada pada masyarakat. Untuk megetahui ketepatgu…
Dalam edisi ini, Jurnal Kebijakan Sosial Ekonomi Kelautan dan Perikanan menampilkan 8 artikel ilmiah, antara lain: 1. Sistem Perekrutan Pekerja dan Hubungan Kerja pada Usaha Perikanan Tuna. 2. Peni…
Potensi perikanan budidaya untuk mendukung pembangunan kelautan dan perikanan tergolong besar, namun belum diikuti oleh tingkat pemanfaatan yang optimal. Untuk itu, sejak tahun 2011 pemerintah tela…
Ancaman dan gangguan dalam pembangunan perikanan tangkap dan pengawasan sumber daya kelautan dan perikanan perlu diantisipasi guna mencapai manfaat sumber daya perikanan secara tepat bagi masyaraka…
Buku ini merupakan hasil kegiatan penlitian Panel Kelautan dan Perikanan (PANELKANAS) dan Dinamika Nilai Tukar Perikanan. Buku ini membahas mengenai dinamika perkembangan usaha perikanan periairan …
Sektor kelautan dan perikanan merupakan bidang yang memiliki sumber daya potensial untuk menghasilkan devisa negara. Belum adanya perumusan kebijakan yang integral dan implementasi dalam bentuk p…
1. Dampak Kebijakan Impor dan Kelembagaan Terhadap Kinerja Industri Garam Nasional. 2. Alternatif Kebijakan Menghadapi Pergolakan Petambak Akibat Pencemaran Perairan. 3. Analisis Tipologi Wilayah…
Sebagaimana diamanatkan dalam Undang-undang No. 17 tahun 2007 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional (RPJPN) Tahun 2005-2025, pembangunan kelautan dan perikanan di arahkan untuk mewuju…
Bagi Indonesia, melaksanakan industrialisasi merupakan alasan yang kuat untuk maju. Akan tetapi ada dua hal yang penting yang perlu diperhitungkan, yaitu tujuan orientasi ke arah pengganti impor at…
Pemberdayaan masyarakat merupakan upaya untuk mentransformasikan pertumbuhan masyarakat sebagai kekuatannyata masyarakat, untuk melindungi dan memperjuangkan nilai-nilai dan kepentingan di dalam ar…
melalui buku ini bunga rampai hasil riset penguatan kelembagaan dalam rangka pengembangan usaha dan pengelolaan sumberdaya perikanan merupakan sebagai sumber awal peran serta dari balai besar riset…
Pengelolaan perikanan yang dikemukakan mencakup pengelolaan perikanan di perairan umum sungai dan rawa, serta waduk baik perikanan tangkap maupun budidaya. Dalam buku ini, dikemukakan kerangka pemi…
Situ Panjalu merupakan situ alam yang dimanfaatkan untuk penangkapan ikan oleh masyarakat sekitar. Alat tangkap yang digunakan berupa alat tangkap jala tebar, gill net, sirib (anco) dan pancing. Ik…
Informasi yang ditampilkan dalam jurnal ini, meliputi: 1. Evaluasi Kebijakan Peningkatan Produksi Perikanan budidaya, 2. Evaluasi kebijakan pengaturan sistem bagi hasil, 3. Strategi dan kebijakan …
Buku ini berisikan berbagai tabel dan hasil analisis, yang dimuat dalam Laporan Teknis Akhir kegiatan penelitian tersebut. Data yang ditampilkan merupakan hasil olahan dari data primer hasil peneli…
Publikasi ini berisikan tentang konsep industrialisasi secara umum dan industrialisasi perikanan budidaya secara khusus. Digambarkan pula konsep pasar dan pemasaran dalam industri perikanan. Dibaha…