Buku ini berisikan informasi mengenai ekosistem terumbu karang yang meliputi potensi, fungsi, produktivitas, kerusakan, dan pengelolaannya. Informasi dalam buku ini berguna dalam upaya penyelamatan…
Akuakultur atau budi daya perairan sistem tambak di Indonesia telah lama berkembang. Saat ini diperkirakan luas tambak Indonesia mencapai sekitar 800.000 ha dari potensi sekitar 1 juta ha, yang dig…
Betutu (Oxyeleotris marmorata) merupakan ikan air tawar bernilai ekonomi tinggi. Harga betutu antara Rp. 80.000-150.000/kg di tingkat produsen (penangkap/pembudidaya). Di pasar ikan dan supermarket…
Baung (Hemibagrus nemurus/Mystus nemurus) yang juga dikenal sebagai baong, sengal, tenggah, niken, bato, kendinya, dan ikan duri, adalah salah satu ikan spesies asli (indigenous species) perairan u…
Ada tiga ekosistem penting di daerah pesisir dan pulau-pulau, yaitu: ekosistem lamun, ekosistem mangrove, dan ekosistem terumbu karang. Ketiganya merupakan penyangga bagi kehidupan laut dan darat, …
Buku ini berisikan informasi mengenai ekosistem terumbu karang yang meliputi potensi, fungsi, produktivitas, kerusakan, dan pengelolaannya. Informasi dalam buku ini berguna dalam upaya penyelamatan…