Buku Kelautan dan Perikanan dalam Angka tahun 2010, merupakan upaya pusat data, statistik dan informasi dalam mendiseminasikan pencapaian kinerja Kementerian Kelautan dan Perikanan selama tahun 201…
Visi, misi, tujuan, strategi, kebijakan dan program pembangunan kelautan dan perikanan banyak termuat dalm pidato Menteri Kelautan dan Perikanan RI. Pusdatin KKP memandang perlu menerbitkan buku Hi…
Dalam rangka pembangunan nasional dan pembangunan daerah, sektor kelautan dan perikanan memiliki potensi besar sebagai sektor unggulan dan penggerak utama yang membangun perekonomian. Dengan potens…
- Gambaran umum kelautan dan perikanan provinsi jawa tengah - Letak - Batas dan luas wilayah - Topografi dan jenis tanah - Iklim - Potensi sumber daya kelautan dan perikanan provinsi jawa …
Untuk dapat dilakukan monitoring dan penelusuran surat yang baik, maka perlu dilakukan pengagendaan surat di tiap unit yang dilalui sesuai dengan alur birokrasi yang berlaku dalam organisasi terseb…
Pada kesempatan-kesempatan tertentu, Menteri Kelautan dan Perikanan menyampaikan sambutan dan berdialog dengan para nelayan, masyarakat pesisir, unsur pemerintah provinsi maupun Pemerintah daerah, …
Tujuan penyusunan buku ini adalah untuk menyajikan data dan informasi kelautan dan perikanan untuk para stakeholders KKP. Buku ini berisi informasi mengenai produksi perikanan nasional, produksi pe…
Petualangan Jala dan Bublo kali ini berkisah tentang rencana Profesor Warni untuk mendapatkan proyek dan mencegah masalah global warning. Akan tetapi rencana tersebut malah merugikan banyak orang. …
Publikasi ini disusun untuk memberikan data dan informasimengenai geografis, infrastruktur, dan potensi alam khususnya kelautan dan perikanan di Kabupaten Natuna. KabupatenNatuna merupakan kabupate…
Ikhtisar: 1. Gambaran umum perairan provinsi Jawa Barat 2. Profil Lapangan usaha perikanan Jawa Barat 3. Perikanan Tangkap 4. Perikanan Budidaya 5. Pengolahan Hasil perikanan 6. Kelautan pes…
Kementerian Kelautan dan Perikanan sejak dibentuk 10 tahun telah dipimpin 4 Menteri. Walaupun berbeda syle kepemimpinan, namun pada dasarnya memperjuangkan sektor kelautan dan perikanan sebagai mai…
Buku Kelautan Dan Perikanan Dalam Angka tahun 2018 adalah hasil upaya seluruh Unit Kerja eselon I lingkup KKP, serta dukungan dari BPS, BKPM, Kemendagri, LIPI, dan BIG. Buku statistik ini berisi ca…
Sektor kelautan dan perikanan memiliki potensi besar sebagai sektor unggulan dan penggerak utama yang membangun perekonomian daerah provinsi Sulawesu Utara yang maju, mandiri dan sejahtera. Potens…
Luasnya perairan Maluku menjadikan sektor kelautan dan perikanan memiliki potensi besar sebagai sektor unggulan dan penggerak utama yang membangun perekonomian daerah provinsi Maluku. Potensi ekono…
Bacaan ini dapat membantu mengenalkan pengetahuan tentang alam, khususnya laut, ikan dan sumberdaya di dalamnya. Cerita didalam publikasi ini memberikan gambaran kepada anak-anak untuk menumbuhkan …
Indonesia adalah negara kepulauan terbesar di dunia karena memiliki luas laut dan jumlah pulau yang besar. Buku Data Pokok Kelautan dan Perikanan tahun 2010 merupakan segenap usaha kelompok kerja …
Jawa Timur merupakan provinsi yang memiliki kawasan laut hampir empat kali lipat luasnya daratannya dengan garis pantai kurang lebih 2.916 km. Sektor perikanan pada tahun 2011 baru memberikan konri…
Buku ini menyajikan data analisis indikator kinerja pembangunan kelautan dan perikanan selama tahun 2009 sampai 2014, yaitu Produk Domestik Bruto (PDB), Produksi Perikanan dan Garam, Nilai Tukar Ne…
Penyusunan profil perikanan dan kelautan ini guna menyediakan tentang potensi perikanan dan kelautan secara akurat. Keberhasilan pengelolaan sumberdaya perikanan dan kelautan termasuk pariwisata sa…
Publikasi ini merupakan hasil pendataan potensi desa kelautan dan perikanan. Hasil potensi diharapkan dapat dipergunakan sebagai kerangka pengambilan sampel survei-survei dalam pengembangan statist…