Perspektif Pembangunan Perikanan di Pulau Terluar : Lesson Learned Membangun Perikanan dengan Konsep Sentra Kelautan dan Perikanan Terpadu di Kota Sabang

Collection Location Archivelago Indonesia Marine Library
Edition
Call Number 551.468:639 ARM p
ISBN/ISSN 9786024409470
Author(s) Armen Zulham [et.al]
Subject(s) PESISIR DAN PULAU-PULAU KECIL -- PENGELOLAAN
Usaha Perikanan
Sosial Ekonomi
Perekonomian
Masyarakat -- Aceh
Sentra Kelautan dan Perikanan Terpadu (SKPT)
Kota Sabang
Classification 551.468:639
Series Title
GMD TEXT-PDF
Language Indonesia
Publisher IPB Press
Publishing Year 2019
Publishing Place Bogor
Collation xx, 98 hlm.; il.; 23 cm.
Abstract/Notes Sabang dipilih sebagai salah satu Kawasan SKPT (Sentra Kelautan dan Perikanan Terpadu) karena lokasinya strategis yaitu terletak pada jalur lintas perdangan laut antara Eropa, Afrika, Timur Tengah, dan Asia Selatan, dengan harapan dapat menjadikan kawasan Aceh sebagai sentra produksi ikan di WPP NRI 572 dan pusat ekspor hasil perikanan. Buku yang disusun berdasarkan hasil penelitian tentang pembangunan SKPT Sabang pada tahun 2018 ini, bertujuan untuk memberikan informasi tentang upaya pemerintah dalam membangun perikanan pada pulau-pulau terluar. Dalam buku ini dijelaskan : 1) informasi kondisi perekonomian Kota Sabang; 2) permasalahan pembangunan perikanan di Kota Sabang; 3) kondisi eksisting perikanan di Kota Sabang; 4) tantangan dalam memfungsikan SKPT Sabang.
Specific Detail Info
Image
  Back To Previous