PERTUMBUHAN DAN KUALITAS DAGING IKAN PATIN SIAM YANG DIBERI PAKAN DENGAN KADAR PROTEIN BERBEDA DAN DIPERKAYA HORMON PERTUMBUHAN REKOMBINAN

Collection Location Archivelago Indonesia Marine Library
Edition
Call Number TES 16-639.3.043 REN p
ISBN/ISSN
Author(s) Reni Agustina Lubis
Subject(s) Pakan Ikan
Hormon Pertumbuhan
Local Contant
Institut Pertanian Bogor
IKAN PATIN -- Pembenihan ikan patin
Classification NONE
Series Title
GMD Text
Language Indonesia
Publisher Institut Pertanian Bogor
Publishing Year 2016
Publishing Place Bogor
Collation vi + 38 hlm; ilus.
Abstract/Notes Ikan patin siam Pangasianodon hypothalamus adalah salah satu komoditas budidaya ikan air tawar yang memerlukan waktu relatif lama untuk mencapai ukuran konsumsi. Produksi induk dan benih unggul dapat dilakukan menggunakan metode hibridisasim seleksi ikan, dan transgenesis tetapi memerlukan waktu relatif lama karena regenerasi induk ikan patin yang cukup lama. Alternatif lain adalah pemberian hormon pertumbuhan rekombinan (recombinant growth hormone/rGH).
Specific Detail Info
Image
  Back To Previous