Siapa yang tidak mengenal rumput laut ?? dari mulai anak2 sampai orang dewasa banyak yang menyukai olahan dari rumput laut yang kaya akan manfaatnya, mulai dari sebagai tambahan dalam makanan, es campur ataupun segai bahan dasar suatu produk makanan. Namun edisi kali ini kita akan mengenalkan rumput laut coklat seperti sargassum. Rumput laut coklat yang sudah melaui proses Ekstrasi akan menghasilkan Alginat. Alginat merupakan bahan pengental yang paling banyak digunakan dalam industri tekstil, pangan, farmasi dll. Sargassum dirintis oleh Peneliti Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Produk dan Bioteknologi Kelautan dan Perikanan.rnrn