Pendekatan dalam Perhitungan nilai sosial ekonomi sumberdaya kelautan dan perikanan
Collection Location | Balai Besar Riset Sosial Ekonomi Kelautan Perikanan KP Jakarta - Ancol |
Edition | |
Call Number | |
ISBN/ISSN | 978-602-0804-45-3 |
Author(s) | Siti Hajar Suryawati Mira Andriani Ramadhan |
Subject(s) | |
Classification | NONE |
Series Title | GMD | Buku |
Language | Indonesia |
Publisher | referensi Gaung Persada Press |
Publishing Year | 2016 |
Publishing Place | |
Collation | |
Abstract/Notes | Penghitungan nilai sosial ekonomi sumber daya kelautan dan perikanan merupakan kegiatan yang sangat penting karena dapat menjadi landasan dalam pengambilan kebijakan atau perhitungan kerugian ketika sumber daya mengalami kerusakan. Beragamnya jenis manfaat barang dan jasa dari sumber daya menghasilkan beberapa teknik dan pendekatan di dalam penilaiannya. Tulisan berikut bertujuan untuk mengulas pendekatan-pendekatan yang ada di dalam kerangka umum nilai total ekonomi. Hasil pembahasan menunjukkan berbagai pendekatan yang dapat di gunakan secara bersama sesuai klasifikasi nilai ekonomi. Setidaknya nilai dapat dibagi menjadi nilai ekologi, nilai ekonomi, dan nilai sosial dimana menurut sifatnya dapat bersifat nilai manfaat atau nilai bukan manfaat. Untuk melakukan hal tersebut terdapat empat kelompok besar penilaian yaitu penilaian berbasis harga pasar, berbasis pasar pengganti, berbasis biaya, dan pendekatan status preferensi |
Specific Detail Info | |
Image | |
Back To Previous |