Prosiding Seminar Nasional Riset dan Kebijakan Sosial Ekonomi Kelautan dan Perikanan BBRSEKP Tahun 2012 : Efektifitas Pelaksanaan Program Minapolitan Berbasis Usaha Pegaraman di Kabupaten Pamekasan (Jawa Timur)
Collection Location | Balai Besar Riset Sosial Ekonomi Kelautan Perikanan KP Jakarta - Ancol |
Edition | Buku 1 |
Call Number | P2018-0003 |
ISBN/ISSN | 978-979-3893-72-3 |
Author(s) | Mei Dwi Erlina Sapto Adi Pranowo |
Subject(s) | Usaha pegaraman Efektifitas Program minapolitan |
Classification | P2018-0003 |
Series Title | GMD | Prosiding |
Language | Indonesia |
Publisher | Balai Besar Riset Sosial Ekonomi Kelautan dan Perikanan |
Publishing Year | 2012 |
Publishing Place | Jakarta |
Collation | 35p-52p. ; ills. tab. 29 cm |
Abstract/Notes | program mina politan menjadi prioritas dalam mengembangkan kawasan ekonomi kelauatan dan perikikanan khususnya melalui pengembngaan usaha pegaraman. minapolitan merupakan manajemen ekonomikawasan berbasis komoditas perikanan unggulan dengan fokus pelaksanaannya di daerah. setiap kawasan terdiri dari setra' produksi terintegrasi dari hulu kehilir, tujuan penelitian ini adalah untuk mendapatkan gambaran secara lengfkap terkait dengan pelaksanaan program mina politan berbasis usaha pegaraman dan mengkaji sejauh mana tingkat keberhasilan dari program minapolitan berbasis usaha pegaraman dalam upaya peningkatan produksi dan penempatan. penelitian dilaksanakan pada bulan mei-juni 2012, lokasi penelitian adalah di kabupaten pemekasan,hasilpenelitian menunjukan bahwa program minapoilitan yang dilaksanakan di kabupaten pemakasan sangatdi perlukan untuk 5 (lima) aspek generik (aspek infastruktur, aspek kelembagaan, aspek masyarakat dan bisnis,aspek sumberdaya dan tata ruang, aspek kebijakan dan tata kelola pemerintahan), selanjutnya pelaksanaan program minapolitanbelum dapat meningkatakan produktifitas garam (produksi/luas lahan), akan tetapi sudah dapat meningkatkan nilai produksi perpetambak garam dikarenakan adanya peningkataan harga garam ditingkatkan petambak garam |
Specific Detail Info | |
Image | |
Back To Previous |